Home » » Apa itu Registry Editor?

Apa itu Registry Editor?

Written By Unknown on Minggu, 09 Mei 2010 | 00.54

Pada hakikatnya Registry Editor merupakan pusat pengendalian pada komputer yang mengoperasikan sistem operasi windows. pada sistem Registry terdapat banyak sekali imformasi pada komputer mengenai software yang terpasang, hardware, ataupun konfigurasi sistem pada komputer itu sendiri. Registry berfungsi juga sebagai pengekploitasi suatu sistem pada windows dan juga bisa digunakan untuk proses hacking pada sistem windows pada komputer itu sendiri. Tips dan trik cara membukanya klick disini.

jika Anda sudah bisa membukanya, tampilan Registry Editor akan mengungkapkan rahasianya yang berupa 5 macam root key.



Pada masing masing root key tersebut berisikan macam key yang digunakan sebagai acuan sistem operasi windows yang mengkomfigurasi perangkat yang terpasang pada komputer, ya... dalam bentuk tampilan Registry tersebut.

Secara umum, Registry membagi unsurnya menjadi dua bagian yaitu Hive dan Values Entry. Hive merupakan cabang utama pada suatu Registry yang dipakai sistem operasi untuk menangani operasi tertentu. akan tetapi values Entry yaitu nilai yang dimasukan pada sebuah key.


Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

jika anda tidak berhasil dalam uji coba dari hack4you. atau terdapat link yang rusak, atau gambar yangtidak sesuai, kami harap anda dapat segera mengkonfimasikannya dengan mengirim komentar. trimakasih.

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. hack4you - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger